Biologi Sekolah Menengah Atas Mengapa deforestasi terkonsentrasi di pulau Kalimantan dan Sumatera?​

Mengapa deforestasi terkonsentrasi di pulau Kalimantan dan Sumatera?​

Penjelasan:

Hutan Sumatera dan Kalimantan termasuk dalam 11 wilayah di dunia yang berkontribusi terhadap lebih dari 80% deforestasi secara global hingga tahun 2030.

Perdebatan mengenai hilangnya hutan di Kalimantan pada umumnya terfokus pada seberapa besar kesalahan perkebunan tanaman industri dalam hal ini. Kubu konservasi menyalahkan sawit dan kertas atas kerusakan hutan hujan tropis. Sementara kubu perkebunan berkilah, perluasan tanaman dilakukan di atas lahan terdeforestasi.

detail jawaban

mapel: IPS

kelas: IX

pembahasan: deforestasi pulau Kalimantan dan Sumatra